Implementasi Peraturan Bupati Aceh Tengah Nomor 25 Tahun 2020 Tentang Penggunaan Masker Dalam Rangka Pencegahan Covid-19

Authors

  • Nanda Zunafriesma Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gajah Putih

DOI:

https://doi.org/10.32661/resam.v7i1.57

Keywords:

Implementasi, Penggunaan, Masker, Covid-19

Abstract

Kabupaten Aceh Tengah memasuki masa fase Zona orange dalam penyebaran Pandemi Virus Covid-19. Hal ini dalam Peraturan Gubernur Aceh Nomor 51 Tahun 2020 Tentang Peningkatan Penangganan Corona Virus Disease 2019, Penerapan disiplin dan penegakan hokum protocol kesehatan di Aceh diteruskan Peraturan Bupati Aceh Tengah Nomor 25 Tahun 2020 tentang Penggunaan Masker Dalam Rangka Pencegahan COVID-19. Adapun yang diatur dalam regulasi tersebut yaitu menekankan bahwa masyarakat diwajibkan menerapkan protok kesehatan khususnya masker. Penelitian ini bersifat normative. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa Protokol kesehatan khususnya pemakaian masker menjadi penting dalam masa pandemic Covid-19 mengingat penyebarannya melalui udara.

References

A. Buku

Grindle, Merilee S. 1980. Politics and Policy Implementation in The Third World, Princnton University Press, New Jersey.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

B. Artikel Ilmiah

‘’2019 Novel Coronavirus (2019-nCov)’’.Centers For Disease Control and Prevention. 11 February 2020. Archived from the original on 7March 2020. Retreved 18 February 2020.

The virusis thought to spread mainly from person… through respiratory droplets produced when an infected person coughs or sneezes. Yunus, N. R., & Rezki, A. (2020).

Kebijakan Pemberlakuan Lock Down Sebagai Antisipasi Penyebaran Corona Virus Covid-19. Salam: Jurnal Sosial Dan BudayaSyar-I, 7(3), 227–238. Diakses 25 Maret 2020.

C. Peraturan Perundang-Undangan

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor Hk.01.07/Menkes/382/2020 Tentang Protokol Kesehatan Bagi Masyarakat Di Tempat Dan Fasilitas Umum Dalam Rangka Pencegahan Dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).

Peraturan Gubernur Aceh Nomor 51 Tahun 2020 Tentang Peningkatan Penangganan Corona Virus Disease 2019, Penerapan disiplin dan penegakan hukum protocol kesehatan di Aceh.

Peraturan Bupati Aceh Tengah Nomor 25 Tahun 2020 tentang Penggunaan Masker Dalam Rangka Pencegahan COVID-19

Downloads

Published

2021-11-01

How to Cite

Zunafriesma, N. (2021). Implementasi Peraturan Bupati Aceh Tengah Nomor 25 Tahun 2020 Tentang Penggunaan Masker Dalam Rangka Pencegahan Covid-19. RESAM Jurnal Hukum, 7(1), 28–37. https://doi.org/10.32661/resam.v7i1.57

Citation Check