Urgensi Perlindungan Data Pribadi Dalam Aktifitas Ad Tracking Di Ruang Siber

Authors

  • Al Araf Assadallah Marzuki Pusat Riset Masyarakat dan Budaya BRIN, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32661/resam.v7i2.61

Keywords:

Perlindungan Data Pribadi, Preferensi Iklan, Ad Tracking

Abstract

Perlindungan data pribadi khususnya dalam pemanfaatan ad tracking guna untuk melakukan preferensi iklan terhadap pengguna belum di atur secara eksplisit, hal ini dikarenakan mengenai apa yang dimaksud dengan jenis-jenis data pribadi dalam perundang-peraturan khususnya dalam transaksi informasi teknologi belum mengatur mengenai pengklasifikasian data pribadi, sehingga diharapkan preferensi iklan dapat dimasukkan kedalam bentuk klasifikasi bentuk perlindungan data pribadi. Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan pendekatan perundang-undangan. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan yaitu Pertama, untuk menghormati hak privasi setiap orang tanpa tindakan memata-matai. Kedua, pengguna banyak menghabiskan lebih banyak uang untuk membelanja di situs ecommerce, dan pengguna tidak menginginkan preferensi iklannya terlihat di publik. Dan ketiga, agar data pribadi dalam preferensi iklan tidak digunakan untuk kepentingan iklan politik yang dimana pengguna tidak mengetahui bahwa data pribadi mereka digunakan sebagai preferensi iklan dalam kampanye politik.

References

A. Buku

Asikinzainal, 2014, Pengantar Tata Hukum Indonesia, Rajawali Press, Jakarta.

Fernando M Manulang, 2007, Hukum Dalam Kepastian, Prakarsa, Bandung.

Lily Rasjidi, 1990, Dasar-dasar Filsafat Hukum, Citra Aditya, Bandung.

B. Peraturan Perundang-Undangan

Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2016 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik

Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 20 Tahun 2016 tentang Perlindungan Data Pribadi dalam Sistem Elektronik

Rancangan Undang-Undang tentang Perlindungan Data Pribadi

C. Internet

Ashley Gold, Sara Fischer, 2021, “Privacy Laws Push Online Ads Beyond Trackingâ€, Axios, https://www.axios.com/privacy-laws-push-online-ads-beyond-tracking-b1bcfcc5-8b03-421f-9f01-f2774108dd16.html Diakses Pada Tanggal 7 Oktober 2021

Developer Apple, “User Privacy and Data Use, Appleâ€, 2021 https://developer.apple.com/app-store/user-privacy-and-data-use/ Diakses Pada Tanggal 7 Oktober 2021.

Eliza Crawford, 2020, “Website Tracking: Why and How Do Websites Track You?â€, CookiePro by OneTrust, https://www.cookiepro.com/blog/website-tracking/ Diakses Pada Tanggal 7 Oktober 2021

Issie Lapowsky,2019, “How Cambridge Analytica Sparked the Great Privacy Awakeningâ€, Wired, https://www.wired.com/story/cambridge-analytica-facebook-privacy-awakening/ Diakses Pada Tanggal 7 Oktober 2021.

Queenie Wong, 2021, “Facebook vs. Apple: Here's What You Need to Know About Their Privacy Feudâ€, Cnet, https://www.cnet.com/tech/services-and-software/facebook-vs-apple-heres-what-you-need-to-know-about-their-privacy-feud/ Diakses Pada Tanggal 7 Oktober 2021

Downloads

Published

2021-10-31

How to Cite

Marzuki, A. A. A. (2021). Urgensi Perlindungan Data Pribadi Dalam Aktifitas Ad Tracking Di Ruang Siber. RESAM Jurnal Hukum, 7(2), 73–88. https://doi.org/10.32661/resam.v7i2.61

Citation Check

Similar Articles

<< < > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.